PHRI Sumenep Kukuhkan Pengurus, Bersiap Tingkatkan Daya Saing Pariwisata

PHRI Sumenep Kukuhkan Pengurus
Sumber :
  • Firman Rusady

Sementara itu, inisiator sekaligus Wakil Sekretaris BPC PHRI Sumenep, Bisron Ali, menyatakan,

(CATATAN REDAKSI), Korupsi BSPS Sumenep Terindikasi Pelemahan Proses Hukum Oleh Oknum

“Alhamdulillah, malam ini kita berhasil membentuk kepengurusan lengkap. Ini bukan akhir, justru awal perjuangan kita bersama untuk memperkuat sektor hospitality di Sumenep. Terima kasih atas kepercayaan dan semangat kolaborasi semua pihak.”

Dengan terbentuknya kepengurusan ini, BPC PHRI Sumenep siap bersinergi dalam memajukan sektor pariwisata dan meningkatkan daya saing industri hospitality Madura di tingkat nasional.

Kades Sakti dan Kebal Hukum se-Indonesia Ternyata Ada di Kabupaten Sumenep