GARDASATU: Oknum Pengusaha N Rajai Industri Rokok Ilegal Jatim, Bea Cukai Bisa Apa?

Kanwil Bea Cukai Jawa Timur
Sumber :

Surabaya – Peredaran rokok ilegal di Jawa Timur kian tak terbendung. Fenomena ini bukan lagi rahasia umum. Aroma keterlibatan sejumlah oknum Bea Cukai se-Jatim semakin tercium jelas, seolah menjadi rahasia yang dipelihara bersama.

Ribuan Peserta BPJS di Pamekasan Dihentikan

 

Wakil Ketua GARDASATU Jawa Timur, Pausi, mengungkap adanya sosok pengusaha berinisial N, berkulit putih, yang disebut-sebut sebagai “raja rokok ilegal” di beberapa kota besar Jawa Timur.

Bangunan SDN di Pamekasan Hangus Terbakar, Siswa Tak Bisa Belajar

 

“Oknum pengusaha ini begitu leluasa. Ia merajai industri rokok ilegal, dan yang lebih mengkhawatirkan, Bea Cukai justru disebut sangat dekat dengan sosok tersebut,” tegasnya, Senin (18/8/2025).

Proyek Irigasi Miliaran di Desa Badur Disorot, Warga: “Tak Ada Airnya, Hanya Lubang Melingkar"

 

Menurut Pausi, modus dan muslihat yang digunakan pengusaha ini tak berdiri sendiri. Ada dugaan keterlibatan oknum Bea Cukai yang memungkinkan bisnis rokok ilegal terus berjalan mulus selama bertahun-tahun.

Halaman Selanjutnya
img_title