Investasi Bodong di Pamekasan, Emak-Emak Segel Kantor Pegadaian
Kamis, 20 Februari 2025 - 20:55 WIB
Sumber :
- Riski Yadi
Sementara itu, Hozizah, oknum agen Pegadaian yang diduga menipu ratusan orang hingga puluhan miliar rupiah, saat ini telah ditahan dan tengah menjalani proses sidang di Pengadilan Negeri Pamekasan.