Mencekam! Ratusan pemuda di Bangkalan Saling Serang Gunakan Sarung dan Petasan
Jumat, 21 Maret 2025 - 13:55 WIB

Sumber :
Bahkan terlihat ada beberapa orang yang terjatuh, dan tertinggal rekan-rekan nya, malah dikeroyok oleh kelompok massa lawan,
Tidak ada warga sekitar yang berani mencegah aksi perang sarung tersebut. Mereka pun kemudian melaporkan nya ke mapolsek kamal untuk di bubarkan.
" Kami dan warga sekitar tidak berani untuk di bubarkan, masyarakat takut di serang oleh mereka, aksi ini meresahkan warga sekitar, apa lagi pada jam 23: 00 WIB, pada saat warga sedang istrahat kata salah satu warga di sekitar TKP.